Selasa, 22 Januari 2013

Pencatatan Akuntansi untuk transaksi penjualan dengan Bendahara

Saat melakukan penjualan dengan Bendaharawan Pemerintah, penjual mendapatkan jumlah netto dari harga barang setelah dipotong pajak yaitu PPN dan PPh Pasal 22. Berikut ayat jurnal transaksi yang dicatat oleh penjual. contoh : PT. ABC menjual alat tulis kantor kepada Dinas Kehutanan Kabupaten Bantul, Senilai Rp 74.432.000,- netto diterima kas setelah memperhitungkan pajak terkait sesuai dengan ketentuan perpajakan yang berlaku. ayat jurnal : Piutang                          ...

Sabtu, 19 Januari 2013

Instalasi e-SPT

e-SPT masa PPh 1. Persiapan hal yang perlu disiapkan adalah komputer dengan spesifikasi minimal seperti berikut Hardware Requirement : Pentium III 600 Mhz or Faster 32 Mb RAM 40 Mb Harddisk space CD-ROOM Drive VGA dengan minimal resolusi layar 1024 x 768 Mouse Keyboard Software Requirement : Microsost Windows 98 or Later Microsoft Office XP Profesional, Microsoft Office 2003 or Later Installer e-SPT PPh selanjutnya tentu saja aplikasi...